Assalamu'alikum wr.wb😊
Hallo guys,gimana kabarnya...kembali lagi di blogg saya yang tentunya masih akan membahas tentang sempol jempol nih..jangan bosen-bosen ya😁
Nah kemarin kan saya sudah membahas tentang mengapa harus memilih sempol jempol..dan sekarang saya akan membagikan informasi mengenai strategi promosi yang digunakan untuk memasarkan sempol jempol ini..langsung aja ya guys
Cara pemasaran bisnis sempol jempol yang berada di depan kampus 1 IAIN Salatiga tepatnya disebelah barat gerbang masuk dekat masjid ini dilakukan dengan cara membuat sempol yang rasanya berbeda dari sempol lainnya. Sempol jempol ini rasanya berbeda dari sempol biasanya karena sausnya yang rasanya sangat lezat yang tentunya bakal bikin nagih nih guys😂
Strategi promosi yang digunakan untuk mengembangkan usaha sempol jempol ini dengan menggunakan 2 cara promosi yaitu:
1. Secara langsung, yaitu dengan cara mempromosikan sempol jempol dari mulut ke mulut atau bisa langsung dipromosikan melalui masyarakat sekitar khususnya para mahasiswa/i IAIN Salatiga. Dengan melalui cara ini strategi pemasaran akan cepat tetcapai.
2. Secara tidak langsung, yaitu dengan cara mempromosikan sempol jempol melalui media sosial atau secara online,yaitu melalui facebook, instagram, whattshap, maupun media sosial lainnya. Dengan cara ini juga memungkinkan akan mempermudah cara pemasaran sempol jempol ini.
Nah,itu dia sedikit ulasan mengenai strategi promosi yang digunakan dalam mengembangkan usaha sempol jempol guys..jangan lupa mampir di sempol jempol ya😊😊sekian dulu untuk pertemuan kali ini,kita sambung dipertemuan berikutnya👍
Wassala'mualaikum wr.wb🙏
Komentar
Posting Komentar